RAKOR PERSIAPAN AKHIR AKREDITASI PERPUSTAKAAN BULAN OKTOBER TAHUN 2019

Senin, 23 September 2019

bayusn

Berita

Dibaca: 1080 kali

Kamis, 19 September 2019 bertempat di ruang sidang lantai 1 Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah, Daerah Istimewa Yogyakarta diselenggarakan rapat koordinasi Persiapan Akhir Akreditasi Perpustakaan. Acara dibuka secara resmi pada pukul 13.45 WIB oleh Kepala Bidang Pembinaan dan Pengembangan Perpustakaan DPAD DIY (Djuli Sugiarto, S.Sos., MP.). Dalam sambutannnya, disampaikan bahwa pelaksanaan visitasi akreditasi perpustakaan mengalami beberapa kali perubahan jadwal dikarenakan padatnya agenda di Perpustakaan Nasional RI. Perpustakaan Nasional RI melalui APBN yang mendanai akomodasi TIM Asesor ke seluruh lokasi yang akan di akreditasi. Sementara ini untuk perpustakaan yang mengikuti akreditasi masih didanai melalui APBN, namun mengingat banyaknya perpustakaan di Indonesia yang akan di akreditasi serta pentingnya pelaksanaan akreditasi bagi perpustakaan maka sebaiknya masing-masing perpustakaan dapat menganggarkan sendiri tidak menunggu dari dana APBN.
Setelah sambutan dari Kabid Pembinaan dan Pengembangan Perpustakaan DIY, dilanjutkan penjelasan singkat jadwal pelaksanaan akreditasi oleh Dewi Ambarwati, S.Sos., M.AP., dan diakhiri paparan materi persiapan pelaksanaan visitasi perpustakaan oleh Pustakawan utama DPAD DIY, Drs. Budiyono, SIP. Rapat koordinasi dihadiri Pustakawan DPAD DIY yang ditunjuk, Balai Dikmen Kota Yogyakarta, Balai Dikmen Kabupaten Bantul, Balai Dikmen Kabupaten Sleman, Balai Dikmen Kabupaten Gunungkidul, DPK Kota Yogyakarta, dan DPK Kabupaten Gunungkidul. Sedangkan peserta akreditasi yang di undang dalam rapat koordinasi antara lain dari Balai Bahasa Yogyakarta, PU ESDM DIY dan dari Perpustakaan SMA/SMK. DPK Kabupaten Gunungkidul diwakili oleh Kasi Pembinaan dan Pengembangan Perpustakaan (Adriana, S.Sos., MAP), dan Koordinator Pustakawan (Heryanti, S.Pd) sebagai peserta rapat koordinasi persiapan akhir akreditasi perpustakaan bulan Oktober 2019 di DPAD DIY. (Her).

Berita Terkait

Komentar via Facebook

Kembali ke atas

Pencarian




semua download

Download

Statistik

169986

Pengunjung Hari ini : 53
Total pengunjung : 169986
Hits hari ini : 454
Total Hits : 1154894
Pengunjung Online : 3

Jajak Pendapat

Bagaimanakah tampilan website DPK?
Sangat Puas
Puas
Cukup Puas
Kurang Puas

Lihat

Aplikasi PPID

E-DHAKSINARGA

https://biologi.fkip.unpatti.ac.id/wp-content/uploads/toto-slot/ https://biologi.fkip.unpatti.ac.id/wp-content/uploads/slot-thailand/ https://biologi.fkip.unpatti.ac.id/wp-content/uploads/slot88/ https://matematika.fkip.unpatti.ac.id/wp-content/uploads/sgacor/ https://matematika.fkip.unpatti.ac.id/wp-content/uploads/sthai/ https://jerman.fkip.unpatti.ac.id/wp-content/uploads/stoto/